Tersangka kasus gratifikasi Gubernur Papua Lukas Enembe bersedia diperiksa dokter KPK. (Foto: iNews.id)

PAPUA, iNews.id - Tersangka kasus gratifikasi Gubernur Papua Lukas Enembe bersedia diperiksa dokter KPK. Lukas Enembe sudah dua kali mangkir dalam pemanggilan oleh KPK. Gubernur Papua itu sebelumnya dikabarkan sakit. 

Kesediaan Lukas Enembe diperiksa dokter KPK disampaikan Kapolda Papua. Waktu pemeriksaan menunggu kedatangan tim kesehatan dokter KPK.


Editor : Wahyu Triyogo

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network