Kepala Staf Angkatan Laut (KSAL) Laksamana TNI Yudo Margono.(Foto : Dok. Puspen TNI AL)

Selain itu, lanjut dlia rencana pembelian Scorpene telah melalui diskusi panjang dalam rangka memodernisasi alat utama sistem persenjataan (alutsista) TNI AL.

“Sudah melalui diskusi yang panjang untuk kapal selam yang besar itu,” ucapnya. 

Diberitakan sebelumnya, Menteri Pertahanan (Menhan) Prabowo Subianto mengungkapkan, Indonesia akan membeli dua kapal selam Scorpene buatan Prancis. Rencana itu masuk dalam salah satu kesepakatan antara Naval Group Prancis dengan PT PAL. 

"Kita telah tanda tangani MoU kerja sama di bidang research and development tentang kapal selam antara PT PAL dengan Naval Group dari Prancis yang tentunya akan mengarah pada pembelian dua kapal selam Scorpene," kata Prabowo, Kamis (10/2/2022). 


Editor : Kurnia Illahi

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network