Polisi telah mengamankan barang bukti dan mengumpulkan keterangan dari para saksi di lokasi kejadian. Saat ini, kasus tersebut masih dalam tahap penyelidikan.
“Kami masih melakukan penyelidikan dan berupaya mengidentifikasi kendaraan serta pelaku yang terlibat dalam kecelakaan tersebut,” ujar Ipda Jhony Tuwing dikutip dari Polda Papua.
Dia mengimbau kepada masyarakat yang memiliki informasi terkait insiden tersebut agar segera melapor untuk membantu proses pengungkapan pelaku tabrak lari.
Editor : Kurnia Illahi
Artikel Terkait