Kapolres Puncak Jaya, AKBP Achmad Fauzan. (Foto: Fredy Nuboba).

Korban kemudian diminta oleh dua pelaku untuk mengantar mereka ke Kampung Purbalo. Di tengah perjalanan, korban menyadari adanya tiga orang lain yang mengikuti mereka dengan dua sepeda motor.

Ketika mereka tiba di Jalan Bongkar, pelaku menghentikan perjalanan dengan alasan ingin berkoordinasi lebih lanjut, tetapi korban menolak karena kondisi jalan yang buruk. Salah satu pelaku kemudian menyerang korban dengan parang, menyebabkan luka di kepala, sebelum akhirnya membawa kabur motor korban.

Korban yang terluka berusaha mencari pertolongan hingga akhirnya berhasil dievakuasi ke rumah sakit. 


Editor : Kurnia Illahi

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network