Presiden Jokowi berharap keterisolasian wilayah di Asmat dapat terbuka usai Bandara Ewer diresmikan. (Foto: BPMI Setpres)

Lebih lanjut, dia mengatakan pembangunan dan pengembangan infrastruktur transportasi di Asmat ini merupakan komitmen pemerintah dalam pemerataan pembangunan di seluruh wilayah Indonesia, khususnya di Papua Selatan.

Sebelum kembali ke Bandara Internasional Sentani, Kabupaten Jayapura, dengan menggunakan pesawat, Presiden menyapa masyarakat yang hadir dalam acara peresmian tersebut.


Editor : Rizky Agustian

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network