Serah terima Satgas Pamtas RI-PNG Sektor Selatan Merauke dilaksanakan di Makorem 174/ATW, Jalan Poros Semangga-Tanah Miring, Kabupaten Merauke, Papua Selatan, Jumat (11/8/2023). (Foto: Pendam Cenderawasih).

“Saya selaku Dansatagas Yonif 511/DY mengucapkan terima kasih banyak kepada seluruh prajurit Badak Hitam yang selama ini telah melaksanakan tugas dengan begitu luar biasa untuk tanah Papua terkhususnya di Merauke," ucapnya. 

Upacara Alih Kodal tersebut dihadiri oleh PJ Bupati Merauke, Danlantamal IX Merauke, Kasrem 174/ATW, Para Kasi Rem 174/ATW, Danlanud J.A Dimara, Dandim 170/MRK, Kapolres Merauke, Danyonif R-755/Yalet, Dandenkesyah 17.04.03, Kaajen Rem 174/ATW, Dandenbekang XVII-44.04 Merauke.

Selain itu, hadir Dandenhubrem 174/ATW, Kepala Pengadilan Negeri Merauke, Kasatpol PP Merauke, Kepala Bidang Pengelola PLBN Sota, Plt Kepala Imigrasi Kelas II TPI Merauke, Plt Ketua DPRD Merauke dan Kepala urusan teknis Karantina Pertanian.


Editor : Kurnia Illahi

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network