DPW Partai Perindo Papua Barat menunjukkan komitmennya untuk memenangkan Pemilu 2029 melalui transformasi struktural di tubuh DPD Teluk Bintuni. (Foto: Istimewa).

Dia optimistis bahwa struktur baru ini akan membawa hasil yang lebih baik dibandingkan sebelumnya. “Di 2019 kami sudah menempatkan tiga kader di DPRD Teluk Bintuni. Ke depan, kami akan berusaha menjadi unsur pimpinan,” katanya.

Struktur baru DPD Partai Perindo Teluk Bintuni kini dipimpin oleh Rahman Pagama sebagai Ketua, Dedian Padang sebagai Sekretaris dan Ira Febriani sebagai Bendahara. 

Selain itu, posisi strategis lainnya juga diisi untuk memperkuat kerja-kerja partai di kabupaten terluas di Papua Barat ini.

Perombakan struktur tersebut dinilai sejalan dengan transformasi struktural Partai Perindo secara nasional, dari pusat hingga daerah. 

Transformasi ini bertujuan agar Partai Perindo, yang dikenal sebagai Partai Kita, dapat hadir lebih kuat dan memberikan manfaat nyata bagi masyarakat.


Editor : Kurnia Illahi

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network