4 Personel TNI-Polri Hilang di Kali Diguel Pegubin Papua, Pencarian Dilanjutkan Besok
Minggu, 29 Januari 2023 - 00:52:00 WIT
Sementara itu Danyon 143/TWEJ Letkol Inf Ari Iswoyo Timur mengungkapkan, saat insiden di kali Diguel yang berarus cukup deras dan kali itu mempunyai lebar 50-60 meter.
"Untuk mencapai Iwur harus melewati jembatan tali itu. Jembatan itu tiba-tiba putus saat dilewati personil TNI-Polri," ucap Ari Iswoyo.
Identitas empat personel TNI-Polri yang hilang, yaitu Briptu Yohanes Matteus, Bripda Risman Rahman dan Bripda Stafanus Randongkir. Sedangkan prajurit Yonif 143/TWEJ yang hilang yakni Pratu Ferdian.
Editor: Kurnia Illahi