Kodam Cenderawasih Usut Jumlah Amunisi yang Dijual oleh Oknum 2 Prajurit TNI
Senin, 11 Juli 2022 - 23:00:00 WIT
Dia menuturkan, Kopda BI dan Koptu TJR saat ini ditahan di Pomdam XVII/Cenderawasih. Menurutnya, petugas telah memiliki bukti-bukti terkait kasus tersebut.
"Dugaan awal telah ada bukti-bukti yang menguatkan keterlibatan kedua oknum tersebut sehingga ditahan untuk diproses secara hukum," tuturnya.
Editor: Kurnia Illahi