get app
inews
Aa Text
Read Next : Sosok Mayjen Bangun Nawoko Pangdam XIV/Hasanuddin, Prajurit Kostrad Lulusan Akmil 1992

KSAD Pimpin Sertijab, Mayjen Muhammad Saleh Resmi Jabat Pangdam XVII/Cenderawasih

Sabtu, 03 September 2022 - 22:03:00 WIT
KSAD Pimpin Sertijab, Mayjen Muhammad Saleh Resmi Jabat Pangdam XVII/Cenderawasih
Acara Sertijab Pangdam XVII/Cenderawasih dilaksanakan di Lantai III Markas Besar Angkatan Darat (Mabesad), Jakarta, Sabtu (3/9/2022). (Foto: Pendam XVII/Cenderawasih).

JAYAPURA, iNews.id - Kepala Staf TNI Angkatan Darat (KSAD) Jenderal TNI Dudung Abdurachman memimpin acara Serah Terima Jabatan (Sertijab) Pangdam XVII/Cenderawasih. Sertijab dilaksanakan di Lantai III Markas Besar Angkatan Darat (Mabesad), Jakarta, Sabtu (3/9/2022).

Sertijab dilaksanakan, dari Mayjen TNI Teguh Muji Angkasa kepada Mayjen TNI Muhammad Saleh Mustafa. Sementara Mayjen TNI Teguh Muji Angkasa selanjutnya menjabat sebagai Danpusterad.

“Sebelum menjabat Pangdam XVII/Cenderawasih, Mayjen TNI Muhammad Saleh Mustafa, adalah Kas Kogabwilhan II,” dikutip dari keterangan  Kapendam XVII/Cenderawasih Letkol Kav Herman Taryaman, Sabtu (3/9/2022).

Editor: Kurnia Illahi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut