TNI-Polri Siap Kawal Kunjungan Wapres Ma'ruf Amin di Manokwari
Selasa, 31 Januari 2023 - 17:30:00 WIT
"Tentu harapan kita adalah rencana kunjungan Bapak Wapres tidak ada halangan dan hambatan," ujar Hermus Indou.
Sementara itu, Sekretaris Panitia HUT Pekabaran Injil 2023 Melkias Werinussa mengatakan, Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian telah memastikan diri untuk menghadiri perayaan puncak HUT Pekabaran Injil.
"Kalau Wapres, kami tunggu hasil rapat dari Istana. Pak Mendagri yang sudah pasti hadir," ujar Melkias Werinussa.
Editor: Rizky Agustian