TNI Ungkap Pembakar Rumah Warga di Puncak, KKB Pimpinan Pilanus Waker
Minggu, 30 April 2023 - 01:15:00 WIT
Usai pembakaran aparat gabungan TNI dan Polri bersiaga untuk mengantisipasi KKB masuk ke Kota Ilaga. KKB pimpinan Pilanus Waker selama ini sering melakukan aksi kejahatan di Distrik Ilaga.
"Terpantau dari drone kami yang melaksanakan tugas di sana membawa senjata dan melarikan diri setelah melakukan pembakaran," ucapnya.
Editor: Kurnia Illahi