Dia menyampaikan, dengan adanya satuan baru di wilayah Koopsud III makin menunjang optimalisasi pelayanan kepada masyarakat.
"Serta satuan Lanud baru dibentuk akan mendukung tugas-tugas operasi udara dalam rangka penegakkan kedaulatan Negara di udara," ucapnya.
Berdasarkan data wilayah Provinsi Papua Barat awalnya bernama Irian Jaya Barat, berdiri berdasarkan Undang-Undang Nomor 45 Tahun 1999 tanggal 4 Oktober 1999 hingga 2022 belum satupun kabupaten, kota memiliki pangkalan udara
Editor : Kurnia Illahi
Artikel Terkait