Juga disunnahkan untuk mandi sunnah sebelum melakukan shalat gerhana, sebab shalat ini disunnahkan untuk dikerjakan dengan berjamaah.
Menurut pendapat As-Syafi'iyah, dalam shalat gerhana disyariatkan untuk disampaikan khutbah di dalamnya. Khutbahnya seperti layaknya khutbah Idul Fithri dan Idul Adha dan juga khutbah Jumat.
Itulah ulasan tata cara shalat gerhana matahari beserta bacaan niatnya yang dianjurkan untuk dikerjakan tiap muslim ketika terjadi fenomena gerhana.
Wallahu A'lam
Editor : Kastolani Marzuki
Artikel Terkait