96 Personel Polres Mimika Naik Pangkat per 1 Januari 2026, dari Perwira hingga Tamtama
Kamis, 01 Januari 2026 - 13:44:00 WIT
Selain itu, seluruh personel diharapkan terus meningkatkan pengetahuan dan keterampilan, serta mengedepankan sikap humanis dalam menjalankan tugas. Penegakan hukum dan pelayanan kepada masyarakat harus tetap menjunjung tinggi hak asasi manusia.
Seluruh rangkaian kegiatan kenaikan pangkat personel Polres Mimika berlangsung dengan aman, tertib, dan lancar. Upacara ini menjadi momentum untuk memotivasi personel agar semakin profesional dalam memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat.
Editor: Donald Karouw