Kabar Baik, Harga Minyak Goreng di Biak Numfor Turun
Minggu, 22 Mei 2022 - 21:09:00 WIT
"Saat ini stok minyak goreng cukup melimpah di gudang," kata dia.
Sementara itu, Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Biak Yubelius Usior menjamin persediaan minyak goreng di distributor hingga saat ini masih terjaga.
"Hasil monitoring tim Disperindag di lapangan mencatat stok minyak goreng mencukupi," katanya.
Editor: Nur Ichsan Yuniarto