Oknum ASN Nduga Ditangkap Bawa Senpi dan 615 Butir Amunisi untuk KKB Egianus Kogoya
Kamis, 30 Juni 2022 - 16:20:00 WIT
Menurutnya, pelaku merupakan jaringan KKB kelompok Nduga atau di bawah pimpinan Egianus Kogoya yang kerap melakukan aksi penembakan. Dia juga menyebut, pelaku masih terkait dengan pembunuhan Bripda Diego Rumaropen beberapa waktu lalu.
"Kami yakin sekali jika dia akan membawa senjata rakitan dan amunisi ke sana. Namun kemungkinan akan bertemu dengan jaringan lain di Wamena. Masih dikembangkan lagi karena penyelidikan ini akan mengembangkan di daerah lain sebab sumber amunisi dari wilayah lain. Ada beberapa link jaringan yang semalam kami analisis dan ada keterkaitan dengan kasus pembunuhan Bripda Diego Rumaropen," ucapnya.
Editor: Donald Karouw