Ricuh Arak-arakan Jenazah Lukas Enembe, Sejumlah Warga Dilarikan ke Rumah Sakit
Kamis, 28 Desember 2023 - 12:53:00 WIT
Sementara sebuah ATM di Sentani dirusak dan kendaraan yang terparkir di pinggir jalan dibakar dan dihancurkan. Kejadian ini semakin meresahkan ketika beberapa massa melakukan tindakan kekerasan terhadap individu yang tidak terlibat dalam protes.
Beberapa orang luka-luka akibat pelemparan batu. Saat ini, beberapa korban sudah dibawa ke rumah sakit untuk mendapatkan perawatan medis.
Editor: Nani Suherni