get app
inews
Aa Text
Read Next : Bentrok Warga Pecah di Kwamki Narama Mimika, 9 Orang Luka Kena Panah dan Batu

Warga Asli Mimika Ini Jadi Orang Pertama Dapat Gelar Doktor di Suku Kamoro

Kamis, 03 Juni 2021 - 13:55:00 WIT
Warga Asli Mimika Ini Jadi Orang Pertama Dapat Gelar Doktor di Suku Kamoro
Wakil Bupati Mimika, Provinsi Papua, Johannes Rettob foto bersama putra-putri Mimika yang menjadi peserta program beasiswa YPMAK. (Foto: Antara).

"Lalu ke jenjang S3 di Filipina," katanya.

Leo menyebut, banyaknya tawaran beasiswa yang disediakan oleh pemerintah saat ini, terutama melalui program afirmasi dari sumber dana Otonomi Khusus (Otsus) Papua.

Namun dia menilai, program afirmasi pendidikan melalui dana Otsus Papua itu belum menjangkau seluruh generasi muda asli Papua di berbagai kabupaten dan kota.

"Saya belum pernah mendengar ada pengumuman resmi dari pemda yang membuka peluang dan kesempatan bagi anak-anak asli Papua untuk bisa melanjutkan pendidikan melalui program afirmasi yang bersumber dari dana otsus," ujarnya.

Dr Leo berharap pemerintah daerah membuka ruang informasi perekrutan calon mahasiswa penerima bantuan beasiswa program afirmasi dari sumber dana otsus.

Editor: Andi Mohammad Ikhbal

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut