get app
inews
Aa Text
Read Next : Kronologi Warga Pendatang di Yahukimo Jadi Korban Kebrutalan KKB, Diserang Tiba-Tiba

Ditembak KKB, Anggota Satgas Nemangkawi Terluka di Bagian Punggung Bahu Kiri

Senin, 17 Januari 2022 - 13:44:00 WIT
Ditembak KKB, Anggota Satgas Nemangkawi Terluka di Bagian Punggung Bahu Kiri
Ilustrasi, Satuan Tugas (Satgas) Nemangkawi tengah patroli. (Foto: Antara).

"Memang benar ada seorang anggota Satgas Nemangkawi yang terluka di bagian punggung bahu sebelah kiri," ujar Cahyo di Jayapura, Senin (17/1/2022).

Dia menuturkan, saat ini kondisi Bharatu Bachtiar dalam keadaan stabil. Belum diperoleh informasi lebih lanjut mengenai peristiwa penembakan tersebut.

Editor: Kurnia Illahi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut