get app
inews
Aa Text
Read Next : Identitas Prajurit TNI Meninggal di Papua, Pratu Farkhan Marpaung asal Asahan

Ricuh Demo Mahasiswa di Jayapura, Kapolresta Sebut Disusupi KNPB

Jumat, 18 November 2022 - 13:32:00 WIT
Ricuh Demo Mahasiswa di Jayapura, Kapolresta Sebut Disusupi KNPB
Kapolresta Jayapura Kombes Pol Victor D Mackbon menyebut aksi demo mahasiswa yang ricuh disusupi KNPB. (Foto : Humas Polda Papua)

"Tugas adik-adik mahasiswa yakni belajar, bukan terus melakukan unjuk rasa, harus bisa lebih bijak sebagai seorang mahasiswa," ucapnya.

Sementara tujuh orang yang diamankan dari aksi unjuk rasa ricuh tersebut masih diperiksa intensif. Dan nantinya akan dilakukan gelar perkara.

"Kami tidak pernah membatasi ruang untuk demokrasi. Prinsipnya akan difasilitasi selama tidak mengganggu ketertiban umum. Tetapi kemarin kami tegas karena sudah mengganggu ketertiban umum," ujar Kapolresta.

Editor: Donald Karouw

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut